Darah mengalir seperti air
Saat belati menusuk diri
Aku berlari menuju mimpi
Terus berharap dan hidup lagi

Semua terjadi seperti angin
Jiwaku sepi tak terkendali

Hari yang sepi menantang diri
Aku tersesat dalam fase ini
Aku berdiri di atas peti
Terus berharap dan hidup lagi

Semua terjadi seperti angin
Jiwaku sepi tak terkendali
Terus menahan terbakar api
Terus berharap hingga hidup lagi

Комментарии